Infinix Zero 5G Spesifikasi dan Harga Terbaru 2023
Teknologi

Infinix Zero 5G Spesifikasi dan Harga Terbaru 2023

Infinix Zero 5G menciptakan smartphone dengan spesifikasi yang mengesankan, terutama dalam hal konektivitas dan performa. di harga cuma Rp 3.439.999, smartphone yang satu ini menawarkan fitur-fitur canggih dengan desain yang seamless pada penutup belakangnya.

Desain Infinix Zero 5G memiliki penutup belakang yang seamless, memberikan tampilan yang elegan dan modern. Layar Sudah menggunakan teknologi IPS LCD dengan refresh rate 120 Hz, memberikan pengalaman visual yang lebih mulus dan responsif.

Infinix Zero 5G Spesifikasi dan Harga Terbaru 2023

Infinix Zero 5G Spesifikasi dan Harga

Dilansir dari Polresbadung.id pada bagian dalam prosesor, di sokong oleh SoC kelas menengah atas MediaTek Dimensity 920, yang menawarkan performa yang tangguh dan efisiensi daya yang baik.serta memiliki memori besar 8 GB RAM dan ruang penyimpanan internal 256 GB, serta opsi ekspansi melalui kartu microSD, memungkinkan pengguna untuk menyimpan banyak data dan aplikasi tanpa khawatir kehabisan ruang.

Salah satu fitur menarik dari Infinix Zero 5G adalah adanya lampu flash pada kamera depan. Fitur ini membantu meningkatkan kualitas foto selfie, terutama dalam kondisi cahaya yang minim.

Infinix Zero 5G menawarkan konektivitas 5G, yang memungkinkan pengguna untuk menikmati kecepatan internet yang lebih tinggi dan stabilitas koneksi yang lebih baik. Selain itu, dilengkapi dengan Wi-Fi 6 dan Bluetooth 5.2, memberikan kemudahan dalam menghubungkan ponsel dengan perangkat lain.

Sektor kamera pada juga tidak kalah mengesankan. Infinix Zero 5G memiliki tiga kamera belakang dengan resolusi utama 50 MP yang dilengkapi dengan aperture f/1.6. Selain itu, terdapat juga kamera 2 MP untuk mode macro dan kamera 2 MP untuk efek bokeh depth. Fitur-fitur seperti PDAF (Phase Detection Autofocus), Quad-LED flash, HDR, dan panorama menambah nilai kamera ini. mampu merekam video berkualitas tinggi hingga resolusi 4K pada kecepatan 30 fps atau 1080p pada 30/60 fps.

Secara keseluruhan, Infinix Zero 5G adalah ponsel pintar yang menawarkan konektivitas 5G, performa yang handal, desain elegan, dan fitur-fitur kamera yang mumpuni. Harga yang terjangkau membuat nya akan menjadi pilihan menarik bagi pengguna yang menginginkan ponsel dengan konektivitas masa depan dan kinerja yang mumpuni tanpa harus mengeluarkan budget yang terlalu besar.